Tujuannya menyewa Pal Puppy ini adalah untuk meningkatkan kesadaran tentang program sukarelawan untuk menjaga hewan.
Hal ini karena tempat penampungan tidak membatasi waktu hewan peliharaan yang menunggu untuk diadopsi.
Maka dari itu mereka bergantung pada kebaikan masyarakat untuk mendapatkan sumbangan dan bantuan.
Orang yang terpilih menjadi Puppy Pal juga diminta penampilan yang cukup karena akan berada di depan kamera.
Mereka akan menjadi model dalam pembuatan vlog.
Sudah ada 550 pendaftar sejak perekrutan dimulai tanggal 4 September 2017 dan akan berakhir pada 17 September 2017.
Puppy Pal yang terpilih hanya akan bermain dengan anak anjing selama satu hari dan dibayar Rp 5 juta.
(*)
Feby Marcelia Kepergok Netizen Jalan Sama Pria Baru padahal Baru Cerai, Revand Narya: Ini Bukti Allah Nggak Tidur
Source | : | World of Buzz |
Penulis | : | Afif Khoirul M |
Editor | : | Afif Khoirul M |