Jack Ma merupakan miliader China pendiri grup Alibaba, memiliki wajah yang paling dikenal di China.
Seorang wirausahawan muda menghabiskan uangnya untuk operasi plasti agar wajahnya terlihat seperti sang miliader.
3 Operasi Plastik Agar Terlihat Seperti Ivanka Trump
Tiffany Taylor merupakan wanita asal Texas yang mengubah wajahnya agar terlihat seperti putri sulung Donald Trump, yakni Ivanka Trump.
Tiffany menghabiskan sekitar $60.000 atau sekitar Rp 700 Juta untuk melakukan operasi plastik.
(BACA: Nyamuk aja Kepeleset, Inilah Penampilan Wajah Kinclong Inul Daratista Saat Menemani Anaknya Tidur)
4 Operasi Plastik Agar Terlihat Seperti britney Spears
Bryan Ray, pria berusia 31 tahun asal Los Angeles sangat terobsesi dengan Britney Spears dan telah menghabiskan dana sekitar $80.000 atau sekitar Rp 1 Milyar selama 14 tahun terakhir agar terlihat seperti idolanya tersebut.
Wow, kalau kalian apakah berminat untuk melakukan operasi plastik seperti orang-orang ini? (*)
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |