Nyatanya, benda kecil di ujung sumpit ini tidak digunakan untuk merekatkan sumpit saja.
Melainkan, dapat digunakan seperti yang dipaparkan pengguna Twitter, Trash Panda di bawah ini:
Tidak hanya digunakan untuk merekatkan sumpit, ternyata benda kecil ini juga berfungsi sebagai wadah agar sumpit kita tetap bersih.
Lalu beragam inovasi wadah juga akrab kita temui di restoran Asia yang menyediakan sumpit dari plastik atau metal:
Penulis | : | Aditya Prasanda |
Editor | : | Aditya Prasanda |