Shafa Tasya Kamila atau akrab disapa Tasya adalah mantan penyanyi cilik yang lahir di Jakarta, 22 November 1992.
Tasya mulai populer sejak membintangi iklan Pepsodent dan mengeluarkan album berjudul Libur Telah Tiba.
Sejak tahun 2005, Tasya diangkat sebagai Duta Lingkungan Hidup oleh Kementerian Lingkungan Hidup Indonesia
Pada akhir tahun 2012, Tasya meluncurkan album remaja perdananya yang berjudul Beranjak Dewasa dan mencoba melepas imej lamanya sebagai penyanyi cilik.
Tasya menempuh pendidikan di Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia pada tahun 2010.
Setelah lulus, Tasya Kamila berhasil memperoleh LPDP (Lembaga Pengelola Dana Pendidikan) untuk masa S2 di Columbia University, New York, Amerika Serikat.
Tasya mulai menempuh pendidikan di New York untuk menjalani perkuliahan di jurusan Administrasi Publik di Universitas Columbia pada bulan Juni 2016.
3. Maudy Ayunda
Maudy Ayunda bukan lulusan Universitas Columbia.
Tetapi Maudy Ayunda pernah diterima di Universitas Columbia saat ia mendaftar.
Tahun 2013 yang lalu ia dinyatakan diterima oleh Oxford University, Inggris dan Columbia University, Amerika Serikat.
Namun dengan berbagai pertimbangan Maudy Ayunda menjatuhkan pilihannya ke Oxford University.
Baca : 3 Penyanyi Wanita Ini Dulunya TKI, Nomor 3 Terkenal Berkat Videonya
Jika ada pepatah tuntutlah ilmu walau ke negeri Cina, mungkin inilah pepatah yang cocok untuk ketiga selebriti wanita ini. (*)
Baca : Inilah 5 Istri Pemilik Stasiun TV Swasta di Indonesia, Nomor 4 Paling Muda
Anaknya Pergoki Suami Selingkuh di Rumah Saat Ia Pergi Umroh, Selebgram Ini Akhirnya Usir Meski Belum Cerai: Temenin Tuh Pacar Lu
Penulis | : | Alfa Pratama |
Editor | : | Alfa Pratama |