Dengan makeup natural dan rambut diikat model ponytail, Annisa terlihat semakin flawless.
Serasi banget yaaaa.
5. Dress dengan model simpel, kembali jadi pilihan Annisa saat menghadiri sebuah acara.
Annisa Pohan tampil cantik dengan dress simpel berbahan brokat dengan nuansa soft violet.
Dress simpel ini semakin cantik saat dipadukan dengan pointed toe heels warna silver dan handbag glitter berwarna senada.
Dengan makeup nude dan rambut yang diikat model half-up, penampilan Annisa semakin catchy.
Itu dia koleksi dress simpel milik Annisa Pohan yang membuatnya semakin memesona.
Gimana menurut kalian?
(*)
Meski Nikita Mirzani Sudah Ditahan, Razman Pastikan Laporannya atas Dugaan Penganiayaan Tetap Berjalan
Penulis | : | Elizabeth Nada |
Editor | : | Elizabeth Nada |