Grid.ID – Sebetulnya berapa banyak air yang harus diminum setiap hari?
Sering didengar bahwa idealnya harus meminum 2 liter air sehari.
Atau setara dengan 8 gelas.
Hal ini masih tetap disarankan sampai hari ini.
(BACA: Ini yang Harus Kamu Tahu Sebelum Konsumsi Pil Plasenta!)
Tapi, apakah itu cukup untuk memenuhi kebutuhan cairan tubuh?
Dilansir Grid.Id dari laman Mirror.
Hasil tinjauan para ilmuwan di University of Pennsylvania.
Mengungkapkan bahwa.
Faktanya kebanyakan orang yang tinggal di iklim ringan.
(BACA: 5 Makanan Untuk Obati Kembung dan Mulas, Ada Apa Aja ya?)
Dan tidak melakukan olahraga yang berlebihan.
Membutuhkan air yang jauh lebih sedikit.
Dan berkebalikan dengan seseorang yang tinggal di iklim tropis.
Dan memiliki kegiatan yang lebih menguras keringat dan tenaga.
Kekurangan air memang berbahaya.
Tapi kelebihan juga akan memberikan dampak yang sama.
Bahkan bisa benar-benar berbahaya.
(BACA: Mengapa Kamu Mengantuk Ketika Merasa Bosan? Begini Menurut Riset)
Intinya, minum air yang cukup.
Dengan patokan rasa haus.
Saat haus, berarti tubuh telah mengalami dehidrasi.
Dan jika warna kencing sangat keruh.
Juga berarti anda kekurangan air. (*)
Sidang Cerai dengan Ferry Irawan Memasuki Babak Pembuktian, Venna Melinda Bawa Kedua Orangtua Jadi Saksi: Sudah Tua-tua Masih Aku Repotin
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |