Kabarnya, demi merayakan hari ulang tahun istri tercintanya, Ringgo sengaja mengajak Sabai dan Bjorka berlibur.
Tak tanggung-tanggung, Ringgo memilih negara Swiss sebagai destinasi wisata keluarga mereka.
Ringgo, Sabai, dan Bjorka pun terlihat sangat bahagia. (*)
Profil Carmen, Idol Kpop Asal Indonesia yang Bakal Debut di SM Entertainment, Tergabung dalam Member Hearts2hearts
Penulis | : | Atikah Ishmah W |
Editor | : | Atikah Ishmah W |