Wajah cantiknya juga dipoles dengan makeup natural yang sedikit tebal sehingga terlihat semakin flawless.
Ia tampak begitu manis dalam balutan atasan berlengan circular flounce ini.
Untuk menyempurnakan atasannya, ia juga mengenakan straight pants hitam yang melekat dengan sempurna pada kedua kakinya.
Gadis kelahiran 15 Oktober 1996 ini juga menjinjing sebuah shoulder bag yang terbuat dari kulit warna merah untuk melengkapi penampilannya saat itu.
Sebagai alas kaki, Prilly Latuconsina memilih untuk mengenakan sepasang sneakers berwarna putih dan biru dari perusahaan sepatu asal Amerika Serikat, Nike.
Sneakers berbahan kulit ini seolah memancarkan kesan sporty dari penampilan Prilly Latuconsina.
Dilansir dari nike.com, sneakers bernama Nike Classic Cortez ini dijual dengan harga 999 ribu rupiah.
3. Raisa
Sama seperti Sophia Latjuba dan Prilly Latuconsina, Raisa memilih untuk menggerai rambutnya sehingga aura anggun semakin terpancar dari dirinya.
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | |
Penulis | : | Apriliana Dwi Putridinanti |
Editor | : | Apriliana Dwi Putridinanti |