Kesombongan seorang ibu melebihi yang lain dan aku jamin di dunia ini semua ibu sombong untuk kebaikan anaknya...
Sombong...
Memberi anaknya makan enak, biarpun dia nekat untuk mendapatkannya rela jadi pengemis karena dia miskin (kagum)
Sombong ketika anaknya harus dikuliahkan sampai sarjana meskipun bapak ibunya jadi tukang sapu dan ibunya hanya jualan cabe dipasar (bangga)
Kesombongan orang tua untuk membahagiakan anak di dunia ini adalah kesombongan hakiki yang tak bisa di cemburui karena semua sama ingin membahagiakan anaknya, buah hatinya meskipun harus jungkir balik mendapatkannya.
Di sisi lain orang tua tak akan pernah secuil-pun akan meminta hasil keringat anaknya ketika dia sukses, yang ada hanya bangga bisa membuat dia tumbuh besar, sehat, pintar, berkualitas dan bisa membuat ibu bapaknya bangga.
ANAK yang BAIK.
Lahir jangan jadi pecundang...
Ketika besar buatlah ayah ibumu bangga padamu karena mereka berjuang untuk mau kamu tumbuh besar jadi orang hebat
Mereka berjuang untuk membuatmu pintar.
Dan ANAK harus berterima kasih pada orang tua kelak
(BACA: Inul Daratista Curhat Dirinya Tak Butuh Orang Munafik, Ada Masalah Apa?)
Feby Marcelia Kepergok Netizen Jalan Sama Pria Baru padahal Baru Cerai, Revand Narya: Ini Bukti Allah Nggak Tidur
Penulis | : | Deshinta Nindya A |
Editor | : | Deshinta Nindya A |