(Kembali Dipasangkan dengan Rano Karno, Lydia Kandou Teringat Masa Muda)
“Tapi memang ada unsur disuruh, soalnya anaknya di sana selalu bertanya.”
“Cerita selanjutnya rahasia," ucap Rano dengan membuat penasaran.
Ada unsur romantis, komedi, namun tetap drama yang tak tertinggal dalam film Si Doel Anak Sekolahan.
(Gagal Jadi Gubernur Banten, Ini yang Dilakukan Rano Karno Pemain Si Doel Sekarang)
Rencananya, film ini akan mulai syuting pada bulan Maret 2018 mendatang, berbarengan dengan musim kembang tulip di Belanda.
"Kalau dikatakan romantis ya orang berpikir Doel, Sarah, Zaenab pasti romantis.”
“Tapi yang berangkat ke Belanda Doel dan Mandra.”
(Naysilla Mirdad Pamer Foto Jadul, Eh Kok Ada yang Mirip Rano Karno? )
“Kalau romantis Doel yang ngaconya Mandra."
"Tetap ada komedi, cuman balik lagi Doel itu bukan cerita komedi, dia drama cuma karena waktu itu ada almarhum Karyo (Basuki, red), Mandra, apalagi ada kekuatan babeh (Benyamin Sueb, red), jadi ada kekuatan komedi.”
“Tapi dia bukan soal komedi selektif yang jatuh bangun, Doel bukan seperti itu," jelas Rano.
(Wow, Oplet Tua 'Si Doel Anak Sekolahan' Pernah Ditawar Rp 1 Milyar)
Rano Karno berharap dibuatnya film si Doel ini akan menjawab rangkaian cerita dari Doel yang dulu. (*)
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Penulis | : | Okki Margaretha |
Editor | : | Okki Margaretha |