"Apakah mereka pasangan suami istri atau pacaran, kita belum mengetahui.
Pokoknya kalau nanti sudah selesai olah TKP, kita release kasus ini," jelas Faisal.
Diduga bunuh diri
Diduga keduanya tewas bunuh diri mengingat pintu kamar dikunci dari dalam hotel.
Baca Juga : Panglima TNI Turun Langsung Kawal 16 Jenazah Korban Penembakan KKB dari Papua ke Makassar
Di samping itu kunci kamar juga dikantongi oleh korban.
Berdasarkan sumber Tribun Medan keduanya merupakan pasangan kekasih dan telah berpacaran cukup lama.
Namun cinta keduanya tidak mendapat restu dari orangtua perempuan.
Baca Juga : Mirip Adegan Film, Begini Kronologi Penembakan Massal di Rumah Sakit Chicago, Tiga Nyawa Melayang
Hingga Dewi kemudian memutuskan bertunangan dengan orang lain.
"Informasi yang didapat mereka ini pacaran lama.
Si cewek tunangan sama orang lain.
Tapi cewek ini masih suka sama si laki-laki itu," kata sumber tersebut. (*)
Artikel ini telah tayang di Tribun Medan dengan judul, "HOT NEWS: Hasyim Prasetya dan Dewi Tewas Tanpa Busana dengan Luka Tembak di Kamar Hotel"
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | Tribun Medan |
Penulis | : | None |
Editor | : | Bunga Mardiriana |