Rustic belakangan ini juga populer dalam industri wedding organizer.
Banyak yang menggemari gaya ini.
Biasanya gaya ini diterapkan pada outdoor wedding.
( BACA : Makanan Ini Enak Banget, Tapi Ternyata Nggak Sehat loh, wah Apa Aja sih? )
Tapi siapa sangka, tema ini juga bisa di terapkan pada indoor wedding.
Ingin tahu lebih lanjut, yuk simak inspirasi dan gaya venue wedding yang telah Grid.ID kumpulkan.
1. Venue wedding di sebuah farmhouse bisa kamu coba.
Mengingat gaya rustic menitikberatkan material alam, memilih tempat di farmhouse adalah pilihan tepat.
Tanpa harus mengubah total interior ruangan, venue wedding bernuansa rustic bisa didapatkan.
Material farm house yang sebagian besara dari kayu membuat feel rustic lebih terasa.
2. Hutan adalah pilihan paling tepat
Tanpa harus memberikan dekorasi lebih, hutan sudah bisa memberikan feel rustic yang dekat dengan alam.
Viral Rumah Dijual Rp 27 Juta di Yogyakarta, Kondisinya Horor dan Bikin Merinding, Akan Dibeli Joko Anwar?
Penulis | : | Afif Khoirul M |
Editor | : | Afif Khoirul M |