Lemon dapat digunakan untuk melarutkan sampah sabun dan endapan air keras.
Gunakan campuran lemon dengan cuka atau baking soda untuk menggosok piring.
Atau bisa mencampurkan 1/2 gelas sari lemon dengan minyak zaitun untuk permukaan funitur dari kayu yang keras.
Selain itu, kulit lemon bisa digunakan untuk menyegarkan saluran pembuangan dapur.
3. Baking Soda
Selain untuk memasak, baking soda ternyata bisa digunakan untuk pewangi.
Masukkan sedikit baking soda ke dalam kotak lemari es atau freezer.
Bisa juga meletakkan baking soda ke dalam tong sampah, cucian atau sepatu.
(Yuk Sulap Kipas Angin di Rumah Jadi AC! Dijamin Nggak Gerah Lagi