"Saya periksa cctv setelah ada penemuan itu. Sekitar Sekitar pukul 08.00 pagi, tas warna hitam itu diletakan di belakang SD," kata Pujo dilansir Grid.ID dari Tribunjateng.com, Selasa (7/11/2017).
Nah, di dalam tas bayi itu diletakkan.
Ternyata ada sebuah surat yang diduga ditulis oleh si pembuang.
Pembuangan itu diduga adalah ibu si bayi.
Surat yang ditulis itu bermaksud orang yang menemukan bayinya agar merawat.
"Tolong rawat anak saya, Tegar Narendra, 7 Nov 2017," itu tulisan yang ada di surat tersebut.
Nah, akhirnya para warga melapor polisi atas penemuan ini.
Lantas, pihak polsek Pedurungan, Semarang mengamankan bayi tersebut. (*)
4 Arti Mimpi Kaus Kaki Bolong Jangan Disepelekan, Pertanda Hilang Kepercayaan sampai Ada Masalah Hidup
Penulis | : | Arif B Setyanto |
Editor | : | Arif B Setyanto |