Lalu pemberian itu diterima dan dibungkus kain putih oleh Kahiyang.
(BACA JUGA Kahiyang Ayu dan Bobby Nasution Resmi Nikah, Sah!)
4. Dulangan/ Dhahar Kembul / Dhahar Walimah
Keduanya saling menyuapi satu sama lain.
Kahiyang dan Bobby saling menyuapi nasi kuning lalu minum teh manis.
Pesan dari upacara ini adalah keduanya akan hidup bersama dalam suka dan duka.
(BACA JUGA SAH! Inilah 8 Foto Prosesi Akad Nikah Kahiyang Ayu dan Bobby Nasution!
6. Sungkeman
Upacara terakhir yang penuh haru.
Kahiyang dan Bobby bersimpuh di bawah kaki orangtua mereka masing-masing.
Mereka memohon restu untuk hidup baru yang akan mereka jalani sebagai suami istri.
(*)
Source | : | wikipedia,KOMPAS TV |
Penulis | : | Irene Cynthia Hadi |
Editor | : | Irene Cynthia Hadi |