Grid.ID - Di era yang kian modern, kini jarak antara orang tua dan anak semakin dekat.
Terutama bagi kebanyakan pasangan muda.
Beberapa di antaranya pun kerap mengunggah kemesraan dengan sang buah hati.
(BACA: Ini yang Bikin Joshua Rundengan Ngebet Main Film Naura & Genk Juara)
Salah satunya dengan mencium bibir sang anak.
Beberapa kalangan mungkin tidak setuju dengan hal tersebut.
Namun, apakah mencium bibir buah hati termasuk hal baik?
Dilansir Grid.ID dari laman Kompas.com, ini dia penjelasannya.
(BACA: Sebut 3 Artis Ini, Reza Rahadian: Banyak Aktor Muda Berbakat!)
1. Ciuman di bibir anak itu buruk
Dr Charlotte Reznik, Psikolog di University of California UCLA mengatakan bahwa ciuman orangtua di bibir anak bisa menyebabkan anak bingung.
“Jika Anda mencium bibir anak di bibir ketika mereka masih sangat kecil, kapan waktu yang tepat untuk menghentikan kebiasaan itu?
Beda Usia Hampir 20 Tahun, Fedi Nuril Tanyakan Hal Ini ke Amanda Manopo Sebelum Lakoni Adegan Romantis
Penulis | : | Jeanne Pita |
Editor | : | Jeanne Pita |