Tidur dengan rambut yang basah.
Bisa membuat gesekan rambut menjadi makin besar.
Dan akan membuat rambut rontok lebih mudah.
5. Tidak menyisir sebelum keramas
Tidak menyisir rambut sebelum keramas.
Akan membuat rambut kusut saat basah.
Hal ini akan membuat rambut sulit untuk dipisahkan.
Dan mengharuskan kita menariknya.
Dan menyebabkan kerontokkan. (*)
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |