Adiknya yang paling kecil berusia 8 bulan.
Kondisi ini membuat bocah berusia 12 tahun tersebut mau tak mau harus mengorbankan waktunya.
Masa kanak-kanak yang seharusnya ia gunakan untuk bermain, justru ia gunakan untuk bekerja, berjualan cilok.
Ia terpaksa harus mengambil tanggung jawab menjadi ayah dan ibu bagi adik dan dirinya sendiri.
Saat ini dirinya tengah mengenyam pendidikan di SDN Sarmili, Tangerang Selatan.
Baca Juga : Buka Restoran Sudah, Jualan Cilok Sudah. Sekarang Ahmad Dhani Rambah Bisnis Online
Sebuah cuplikan video dari akun Instagram @makassar_iinfo ada seseorang yang bertanya pada bocah laki-laki tersebut.
"Dek kamu umur berapa?"
"12 tahun," jawabnya sambil menyiapkan cilok goreng yang dipesan oleh pembeli.
Ia mengakui bahwa setiap hari berdagang cilok goreng usai sekolah, dari siang sampai malam.
Source | : | |
Penulis | : | Maria Andriana Oky |
Editor | : | Maria Andriana Oky |