(BACA: Beri Pesan Positif, Begini Hasil Pemotretan Bella Shofie dan Geng Arisannya)
2. Teh spearmint
Efek antioksidan teh spearmint-peterseli dapat membantu mencegah kerusakan oksidatif pada kulit.
Dengan mengonsumsi teh ini bisa melindungi kulit dan mencegah pembentukan jerawat.
Teh spearmint juga dapat mencegah jerawat akibat stres melalui efek anxiolytic dan antioksidannya.
Untuk membuat teh spearmint, yang dibutuhkan hanyalah daun spearmint kering atau segar, madu dan 1 cangkir air panas.
Rebus air, masukkan daun spearmint pada cangkir dan tuangkan air rebusan tadi, biarkan selama 10 menit, saring lalu tambahkan madu.
Mengonsumsi teh hijau matcha atau teh spearmint setiap pagi menjelang dan saat haid akan mencegah dan mengobati jerawat hormonalmu.
(TribunStyle.com/Maharani Krisna Handayani)
Artikel ini pernah tayang di TribunStyle dengan judul Jangan Pakai Obat, Konsumsi Teh Ini Agar Jerawat Hormonal Saat Haid Segera Pergi
4 Arti Mimpi Memakai Balsem, Lambang Pemulihan hingga Perlindungan dan Kenyamanan
Penulis | : | Jeanne Pita |
Editor | : | Jeanne Pita |