Finansialku
10 Nama Orang Tekaya di Indonesia 2019, Hartono Bersaudara Capai Kekayaan Rp 520,8 Triliun
Indorama sendiri punya turunan bisnis mulai dari Petrokimia hingga tekstil.
Berikut adalah daftar 10 orang terkaya Indonesia 2019 versi Majalah Forbes.
Baca Juga : Viral Video Anak Kecil Telinganya Kemasukan Ribuan Semut, Jangan Panik Begini Cara Menanganinya
- Budi Hartono: AS$ 18,6 atau sekitar Rp260,4 triliun
- Michael Hartono: AS$ 18,6 miliar sekitar Rp260,4 triliun
- Sri Prakash Lohia: AS$ 7,3 miliar atau sekitar Rp102,2
- Keluarga Tahir: AS$ 4,5 miliar sekitar Rp63 triliun
- Chairul Tanjung: AS$ 3,7 miliar sekitar Rp51,8 triliun
- Prajogo Pangestu: AS$ 3,5 miliar sekitar Rp 49 triliun
- Low Tuck Kwong: AS$ 2,4 miliar sekitar Rp33,6 triliun
- Mochtar Riady: AS$ 2,3 miliar sekitar Rp32,2 triliun
- Theodore Rachmat: AS$ 1,7 miliar sekitarRp23,8 triliun
- Martua Sitorus: AS$ 1,7 miliar sekitar Rp23,8 triliun Rp 23,8 triliun (*)
Artikel ini telah tayang di Intisari Online dengan judul, “10 Orang Terkaya Indonesia 2019, Dua Bersaudara Hartono Punya Harta Rp520,8 Triliun”
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
Mendadak Catwalk, Fitri Tropica Bangga Berhasil Ajak sang Suami Tampil Jadi Model