Hanya dalam satu tahun, kebiasaan itu membuat salah satu telinga pasien menjadi tuli.
Ahli penyakit THT (Telinga-Hidung-Tenggorokan) Taiwan, Dr. Tian Huji mengatakan, mahasiswa itu masih beruntung karena hanya satu telinganya saja yang tuli.
Hal ini karena pada saat sang mahasiswa tidur, salah satu headset terjatuh, sehingga hanya satu telinga saja yang kehilangan pendengaran.
Baca Juga : 5 Efek Samping Minum Teh Sebelum Makan, dari Dehidrasi sampai Risiko Gangguan Pencernaan
Dr. Tian Huji mengatakan, walaupun seseorang terbiasa mengenakan headset seharian, hal ini tidak berlaku saat tidur.
Menurutnya, mengenakan headset untuk mendengarkan musik saat tidur sangat lah berbahaya.
Alasannya karena saat kita tidur, aliran darah dalam tubuh melambat.
Baca Juga : Diet Tahu ala Song Hye Kyo, Rahasia Tubuh Langsing dan Kulit Lembut, Contek yuk!
Inilah Wajah Pemenang Lomba Mirip Nicholas Saputra, Kantongi Rp500 Ribu, Mata dan Hidung Plek Ketiplek?
Source | : | Oddity Central |
Penulis | : | Agil Hari Santoso |
Editor | : | Agil Hari Santoso |