Kemudian, angkat handukmu, lalu pijat-pijat pundakmu selama 2-3 menit.
#2 Stres dalam jangka waktu yang lama dapat mempengaruhi fisik dan mental kamu
Pijat terapi adalah solusi yang tepat, karena pijat terapi dapat membantu mengurangi stres dan membantu mengurangi sakit kepala dan tekanan sarah tinggi.
(BACA : Nikmatnya Nonton Film dan Main Game di Layar FullView™ Vivo V7 )
#3 Jika kamu sedang stres cobalah makan sebuah jeruk atau ciumlah aroma kulitnya
Memakan atau mencium aroma jeruk terbukti dapat menurunkan tingkat stres seseorang hingga lebih dari 70%.
#4 Makanlah cookies atau permen sebagai pertolongan pertama
Gula terbukti dapat mengurangi produksi hormon glucocortiocid yang dapat membyat kamu merasa lesu dan lemas saat sedang stres.
Mengonsumsi makanan manis adalah cara tercepat untuk meredakan stres, baik psikologis maupun psikis.
#5 Belilah seikat bunga sedap malam untuk kamu letakkan di kamar
Selain mempercantik kamar, wangi bunga sedap malam memiliki khasiat meredakan rasa stres serta membatu kamu untuk lebih rileks.
Inilah alasan bunga sedap malam banyak digunakan dan ditaruh sebagai hiasan di tempat-tempat spa.
(BACA : Sudah Tahu Ciri-ciri Rambut Sehat yang Benar? Ini Kata dr. Sari Chairunnisa, SpKK )
Semoga beberapa cara ini dapat membantu kamu untuk meredakan stres, ya. (*)
Lika-liku Hidup Reza Artamevia yang Kini Dituding Bisnis Berlian Palsu, Dulu Diorbitkan Ahmad Dhani dan Pernah 2 Kali Masuk Bui
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |