Ia mengungkapkan bahwa dirinya resmi menikah dengan Alfons Martinus Purnomo di Auckland tepat pukul 10.00 waktu setempat.
Tampak dalam foto yang diunggah olehnya sendiri, Femmy Permatasari tampil cantik dalam balutan gaun putih panjang.
Baca Juga : Jelang Pernikahan, Femmy Permatasari Menangis Karena Perlakuan Calon Ayah Mertuanya
Gaun tersebut memiliki model V neck dengan long sleeves hingga yang mencapai pergelengan tangan dan transparan.
Riasan tipis dan tatanan rambut yang rapih, dilengkapi dengan sebuah mahkota cantik di kepalanya, menambah kesan anggun dalam penampilan Femmy Permatasari ini.
Baca Juga : Sebut Femmy Permatasari Pembawa Hoki, Alfon Martinus: Iya dong!
Hal spesial lain yang ditemukan dari unggahan Femmy ini adalah bahwa keduany menyelenggarakan pernikahan tepat di hari ulang tahun suaminya.
Anggunnya Aaliyah Massaid saat Maternity Shoot, Berbalut Gaun Panjang Tanpa Umbar Perut Seksi
Source | : | |
Penulis | : | Maria Andriana Oky |
Editor | : | Maria Andriana Oky |