3. Cugnoux dan Sarpourenx, Perancis
Kota Cugnoux dan Sarpourenx di Perancis memang dikenal dengan peraturan pemerintahnya yang melarang penduduknya untuk meninggal dunia.
Baca Juga : Serbu 3 Tempat Sekaligus, Serangan Komando Marinir Indonesia Pernah Bantai Pasukan Elite Inggris
Tidak hanya melarang penduduknya meninggal dunia saja, kedua kota ini juga melarang adanya pemakaman jenazah.
Bukan tanpa sebab, peraturan ini dikeluarkan karena sempitnya lahan pemakaman yang tersedia.
Pada tahun 2007, jumlah tanah pemakaman yang tersedia di kota Cugnoux dan Sarpourenx hanyalah 17 petak.
Baca Juga : 5 Fakta Unik yang Hanya Ada di Israel, Salah Satunya Tentara yang Tak Bertugas Tetap Membawa Senjatanya
Satu-satunya lahan kosong yang tersedia adalah lahan kosong milik militer.
Akibatnya, pemerintah melarang penduduknya untuk meninggal dunia kecuali memiliki lahan pemakaman sendiri.
Saking ketatnya peraturan ini, jika ada warga yang ketahuan melanggar maka warga tersebut akan dijatuhi hukuman yang setimpal.
Baca Juga : Sempat Unfollow Akun Instagram Hotman Paris, Inilah Penampilan Cetar dan Mewah Syahrini Saat Berfoto Bersama
Baca Juga : Miris! Nasib Orangutan yang Dihujani 74 Peluru di Tubuhnya Terancam Buta Permanen
Source | : | schoopwhoop.com |
Penulis | : | Tata Lugas Nastiti |
Editor | : | Tata Lugas Nastiti |