"Sebuah momen bahagia dalam perjalanan salah satu harta karun tertua dan terhebat di dunia," ucapnya.
Bukan berlian sembarangan, berlian yang pria itu beli ternyata salah satu berlian langka yang dianggap paling berharga dan murni di dunia.
Melansir dari Dailymail, batu tipe itu mengandung sedikit atau bahkan tidak sama sekali atom nitrogen dalam struktur kristal.
"Berlian oval 88,22 karat spektakuler ini sempurna dalam segala hal," kata Yvonne Chu, Kepala Perhiasan Sotheby di Asia.
Selain itu, berlian itu terdiri dari batu kasar 242 karat yang ditemukan di tambang Jwaneng, Botswana.
Baca Juga : Beredar Lagi Foto Panas Syahrini, Netizen Bandingkan dengan Masa Lalu Luna Maya
Botswana merupakan daerah di Afrika yang menyediakan hampir 40 persen dari pasokan berlian di dunia.
Ternyata tak hanya ayah, sebelumnya ada kisah bocah yang ingin membelikan ibunya berlian.
Sementara sang ibu sendiri merasa senang tapi ia tidak ingin anaknya membelanjakan uangnya untuknya apalagi dengan membelikan sebuah perhiasan.
Oleh sebab itu ibu tersebut menolak menerima hadiah dari anaknya. (*)
Artikel ini pernah tayang di Nakita.id dengan judul Pria Ini Hadiahi Anaknya Berlian Seharga Rp195,5 Miliar, Ternyata Bukan Berlian Sembarangan
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Penulis | : | None |
Editor | : | Nailul Iffah |