Rupanya, Ani Yudhoyono kala itu sedang menjalani perawatan di ICU lantaran sempat mengalami demam.
"Foto ini di ruang ICU, jadi selama beberapa hari terakhir Memo dipindahkan ke ICU untuk lebih dimonitor lebih dekat karena sempat demam tinggi," tulis Annisa Pohan dalam postingannya.
Karena berada di ruang ICU itulah, Almira Yudhoyono tak bisa berada di sisi neneknya.
Baca Juga : Sendu Dengar Rhoma Irama Nyanyikan Lagu Spesial untuk Ani Yudhoyono, SBY: Sahabatku, Saya Terharu
"Di ICU NUH pasien boleh ditemani 2 orang dewasa dalam satu waktu tapi usia di bawah 12 tahun tidak boleh masuk.
"Jadilah Aira menunggu di ruang tunggu saja," lanjutnya.
Beberapa waktu tak bisa berada di sisi sang Nenek yang tengah terbaring sakit, tentu rasanya tidak mengenakkan bagi seorang cucu.
Baca Juga : Berkaca dari Ani Yudhoyono, Jajanan Anak ini Ternyata Memicu Penyakit Leukimia
Apalagi, Almira Yudhoyono adalah cucu pertama Ani Yudhoyono yang begitu dekat dan lengket dengan kakek-neneknya.
Namun, kemarin (6/4/2019), Ani Yudhoyono sudah diperbolehkan keluar dari ICU untuk kemudian kembali ke ruang rawat inap yang biasa.
Dan saat keluar dari ICU ini, Ani Yudhoyono didampingi oleh Almira Yudhoyono.
Baca Juga : Haru! Dengan Sabar, Susilo Bambang Yudhoyono Dampingi Ani Yudhoyono yang Alami Kesulitan Makan
5 Rekomendasi Drakor Park Eun Bin yang Wajib Ditonton, Terbaru Perankan Dokter Jenius di Hyper Knife!
Source | : | |
Penulis | : | Andika Thaselia |
Editor | : | Andika Thaselia |