Saat menyambut penyanyi ke atas panggung, sang penyiar menyebut acara itu sebagai 'momen yang membanggakan' bagi negara Arab.
"Ini adalah pertama kalinya saya di Arab Saudi dan saya mendapat sambutan hangat, saya merasa terhormat menjadi salah satu wanita pertama yang bernyanyi di panggung Arab Saudi," ujar Hiba Tawaji di sela-sela penampilannya.
Pemerintah Arab Saudi mengizinkan musisi tampil secara langsung sebagai hasil reformasi.
Reformasi ini diluncurkan oleh Putra Mahkota Mohammed bin Salman.
Hal ini, disebut sebagai upaya diversifikasi ekonomi.
Pengamat menyebut bahwa Arab Saudi berupaya beralih ke pariwisata dan hiburan untuk mengakhiri ketergantungannya pada ekspor minyak.(*)
Larang Ayah Rozak Jadi Calon Wali Kota Depok, Ayu Ting Ting Ngaku Tolak Tawaran Terjun ke Dunia Politik, Ternyata ini Alasannya