Memang tidak dapat dipungkiri, film terbaru Avengers kali ini membutuhkan waktu menonton lebih lama dari film sebelumnya.
Duo sutradara Avengers: Endgame, Anthony Russo dan Joe Russo sebelumnya sudah mengatakan durasi tayang film ini sekitar 3 jam.
Itu sekaligus mengkonfirmasi bahwa Avengers: Endgame menjadi film terpanjang Marvel Cinematic Universe.
Baca Juga : Avengers: Endgame Rampung, Chris Hemsworth Incar Peran James Bond
Film sebelumnya, Avengers: Infinity War hanya berdurasi 2 jam 40 menit.
Sehingga dapat dipastikan, penggemar Marvel akan merasa puas menonton film pamungkas seri Avengers ini.
Film Avengers: Endgame sendiri akan mulai tayang secara global pada 26 April 2019.
Namun Indonesia mendapatkan penayangan lebih awal, yaitu 24 April 2019. (*)
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Source | : | nbc news,NST |
Penulis | : | Grid Reporter 2 |
Editor | : | Ayu Wulansari K |