Bertahan dengan jawabannya, Ria Ricis tetap memberikan jawaban yang sama.
"Nggak, nggak ngasih apa-apa" jawab Ria Ricis.
Tahu akan hal itu, Jedar seolah tidak percaya mengingat Ria Ricis adalah sosok wanita yang salihah.
"Masa sih, kamu nggak ngasih apa-apa ke orang tua?" ucap Jedar tidak percaya.
Kemudian Ria Ricis menyampaikan bahwa dia tidak ingin mengungkit hal itu.
Baca Juga : Jessica Iskandar hingga Ria Ricis Akui Pernah jadi Korban Bullying, Ada yang Sudah Dibully Sejak Kelas 5 SD!
"Nggak, karena kan biarin aja itu urusan aku dan keluarga aku," jelas wanita 23 tahun ini.
"Oh ceritanya nggak mau sombong," ucap Jedar menanggapi penjelasan Ria Ricis.
Baca Juga : Reaksi Atta Halilintar Saat Verrell Bramasta Akui Suka dengan Ria Ricis!
"Nggak, bukan nggak mau sombong juga, belum, nggak sebanyak yang kakak kasih lah," pungkas adik dari Oki Setiana Dewi ini.
(*)
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Ruhil Yumna |
Editor | : | Deshinta Nindya A |