Pemakaian pelembap secara rutin pada kulit akan membuat kulit lebih ternutrisi dan terhindar dari kekeringan yang diakibatkan oleh paparan sinar matahari.
Sang dokter pun menjelaskan, hanya ada sedikit pasien penyakit Atopic Dermatitis dengan derajat yang berat.
"Hanya sedikit pasien yang mengalami Atopic Dermatitis dengan derajat berat (sesuai dengan kepustakaan) dengan keluhan kulit sangat kering dan sulit diatasi walau dengan penambahan pemakaian pelembap sehingga rasa gatal akan sangat mengganggu," tegas sang dokter.
Jika rasa gatal sudah mengganggu atau sampai mengeluarkan cairan, lebih baik segera periksakan hal tersebut pada dokter agar penyakit tidak semakin parah. (*)
Larang Ayah Rozak Jadi Calon Wali Kota Depok, Ayu Ting Ting Ngaku Tolak Tawaran Terjun ke Dunia Politik, Ternyata ini Alasannya
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |