Namun begitu, Erick menyebut adiknya dan Richard memang tengah menjalani hubungan serius dan tidak lagi main-main.
Apalagi Jedar pun sudah berstatus sebagai ibu satu orang putra, El Barack Alexander, yang menjadi tanggung jawabnya.
"Cuma mereka menjalankan suatu hubungan yang serius, yang bukan main-main karena emang Jessica itu sudah ada El (El Barack, anak), jadinya musti bukan kayak pacaran-pacaran anak kuliahan," terang Erick.
Baca Juga : Geger Isu Video Viral Richard Kyle, Kakak Jessica Iskandar akan Tagih Penjelasan sang Aktor!
"Jadi sudah bener-bener pendekatannya punya ujung yang jelas," imbuhnya.
(*)
Hanni NewJeans Dilaporkan Jadi WNA Ilegal di Korea Selatan, Kantor Imigrasi Seoul Buka Suara
Penulis | : | Annisa Dienfitri |
Editor | : | Deshinta Nindya A |