Hal ini diterangkan dalam hadist yang artinya:
”Hilanglah rasa haus dan basahlah urat-urat (badan) dan Insya Allah mendapatkan pahala” (HR Abu Dawud), memperbanyak sedekah dan mempelajari serta membaca Al Quran, mendekatkan diri kepada Allah dengan cara iktikaf di masjid, terutama pada sepuluh hari terakhir bulan Ramadhan.
4. Mencari Malam Lailatul Qadar
Malam Lailatul Qadr adalah malam ganjil pada sepuluh malam terakhir Ramadhan.
Bilangan malam tersebut adalah saat-saat dimana kita menunggu kedatangan Laitul Qadr.
Maka gapailah salah satu malam di Ramadhan yang lebih baik dari malam seribu bulan.
Baca Juga : Ramadhan 1440 H : Resep Es Buah untuk Buka Puasa, Pelepas Dahaga yang Segar Nan Bergizi!
5. Melaksanakan Ibadah Umrah
Rasulullah SAW bersabda, "Umrah pada Ramadhan sama dengan haji. Atau dikatakan, `Haji bersamaku'." (HR Bukhari-Muslim).
Hal ini seperti yang terlihat pada kanal YouTube Yufid.TV - Pengajian & Ceramah Islam,
6. Perbanyak dzikir, doa, dan istigfar
Easulullah SAW bersabda "Sesungguhnya orang yang berpuasa ketika ia berbuka doanya tidak akan ditolak," (HR. Ibnu Majah).
7. Memberi Buka Puasa untuk Orang yang Berpuasa dan Zakat Fitrah
Rasulullah SAW bersabda, "Barang siapa yang memberi makan untuk berbuka puasa kepada orang yang berpuasa, maka ia akan mendapatkan pahala orang yang berpuasa, sebagaimana orang yang berpuasa tanpa mengurangi sedikit pun pahala dari orang yang berpuasa (HR Ahmad dan An-Nasa'i),"
Baca Juga : Ramadhan 1440 H: Inilah 5 Menu Buka Puasa yang Lezat, Praktis dan Langsung Kembalikan Energimu
Dari Ibnu Abbas Radhiallahu ánhuma berkata: "Rasulullah SAW mewajibkan zakat fitrah untuk mensucikan orang-orang yang berpuasa dari kesia-siaan dan kata-kata keji, dan juga untuk memberi makan fakir miskin.
Barang siapa yang menunaikannya sebelum salat (hari raya) maka zakatnya diterima dan barang siapa yang menunaikannya setelah salat maka itu hanyalah sedekat di antara sedekah biasa," (HR/ Abu Daud). (*)
Viral Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Nekat Tembak Juniornya hingga Tewas, Ternyata Sempat Beri Ancaman Ini ke Polisi Lain
Source | : | Kompas.com,YouTube |
Penulis | : | Novita |
Editor | : | Novita |