Tentu saja kabar ini sangat baik.
Namun walau begitu, Molly masih harus berpartisipasi dalam perawatan lebih lanjut untuk mencegah kanker tidak kambuh.
Baca Juga : Sering Bermain Ponsel Sebelum Tidur Hingga Begadang, Bisa Sebabkan Kebutaan dan 3 Penyakit Lainnya
"Neuroblastoma memiliki risiko tinggi jika kambuh kembali.”
“Jadi dia memulai perawatan lebih lanjut untuk membantu mencegah kekambuhan.”
“Menurut dokter, dia akan mengambil perawatan ini selama kurang lebih dua tahun dan ia punya tes setiap tiga bulan.”
Diketahui, rata-rata para penyitas kanker memang harus menjalani perawatan lanjutan walau sel kanker di dalam tubuhnya sudah tidak ada.
Ini sebagai jaminan bahwa sel tersebut tidak akan pernah tumbuh lagi.
Baca Juga : Jadi Buronan Berbagai Negara Selama 10 Tahun, Nasib Andrey Dolgov Justru Berakhir di Tangan Bu Susi
Walau begitu, keluarga Molly percaya bahwa anak mereka akan baik-baik saja. Dengan doa dan dukungan keluarga, Molly bisa menjalani kehidupan yang lebih baik di masa depan.
"Ketika Molly pertama kali didiagnosis, saya hancur. Namun ada banyak cerita dari mereka yang berhasil selamat.”
“Itu memotivasi saya dan memberikan harapan kepada saya.”
“Ini adalah perjalanan yang panjang dan sulit. Tetapi saya akan terus berdoa dan berharap untuk bisa melewati itu semua.”
"Kamu harus percaya bahwa akan ada cahaya di ujung terowongan,” tutup Chelsea. (*)
Artikel ini telah tayang di Intisari Online dengan judul, “Kisah Gadis Berusia 4 Tahun yang Berhasil Sembuh dari Kanker Langka Stadium 4 “
5 Arti Mimpi Pakai Baju Ungu, Simbol Keberuntungan atau Justru Kesialan? Simak Penjelasannya
Source | : | intisari online |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ngesti Sekar Dewi |