Luna yang mendarat di Los Angeles ini, meneruskan penerbangannya ke Las Vegas, untuk hadir di Billboard Music Awards.
Pada unggahan Instagram storynya, Luna Maya yang telah duduk di bangku penonton memperlihatkan boyband dambaannya.
Baca Juga : 3 Bulan Putus dari Luna Maya, Reino Barack Mantap Pilih Syahrini Jadi Istrinya
Tak seperti momen saat dirinya menonton konser BTS di Bangkok, kini Luna Maya dapat melihat BTS dengan jarak yang lebih dekat.
Melansir laman Billboard, boyband asal negeri gingseng ini berhasil membawa pulang trofi artis sosial terbaik.
Tahun 2019 menjadi tahun ke-3 bagi BTS untuk menyabet penghargaan tersebut.
(*)
Source | : | Instagram,Billboard,Stylo.ID |
Penulis | : | Grid Reporter 2 |
Editor | : | Deshinta Nindya A |