4. Petra Sihombing
Seperti yang kita ketahui bersama, Petra Sihombing kini merupakan anak tiri artis cantik Feby Febiola.
Feby menikah dengan ayah Petra, Franky Sihombing tahun 2016 silam.
Petra yang kini berusia 26 tahun, tampak seperti adik Feby yang masih awet muda di usianya yang kini 40 tahun.
Baca Juga : Petra Sihombing Dikaruniai Anak Pertama di Hari Natal, Nama Unik sang Bayi Curi Perhatian
5. Teuku Rassya
Selisih 8 tahun dengan sang ibu tiri, Nurah Syahfirah membuat Rassya kerap terlihat bak kakak adik dengan sang bunda.
Apalagi gaya sang bunda yang masih modis sangat memperlihatkan jika keduanya seakan seumuran.
Baca Juga : 6 Potret Kedekatan Teuku Rassya dan Ibu Sambungnya, Nourah Sheivirah, Kompak Bak Teman Sepermainan
Nah itulah 5 artis yang memiliki usia tak terpaut banyak dari sang ibu tiri.
Benar-benar bak kakak beradik ya Sobat Grid! (*)
Artikel ini pernah tayang di Nova.grid.id dengan judul Bak Kakak Beradik, Usia 5 Artis Ini Ternyata Tak Beda Jauh dari Ibu Tirinya!
Profil Carmen, Idol Kpop Asal Indonesia yang Bakal Debut di SM Entertainment, Tergabung dalam Member Hearts2hearts
Source | : | nova.grid.id |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |