Hingga tiket nonton film tersebut habis dibagikan, barulah kerusuhan penonton agak mereda.
Kemudian salah satu pengunjung mengungkapkan bahwa dirinya didorong oleh orang-orang yang berebut tiket.
Baca Juga: Siap-siap, Maudy Koesnaedi Curhat Perasaannya di Si Doel The Movie 2!
"Aduh, aku dari tadi hampir jatuh di dorong-dorong!" ungkap seorang ibu yang berada di area panggung sambil membenahi penampilannya.
(*)
Kim Sae Ron Dinyatakan Bunuh Diri, Youtuber ini Disebut Jadi Dalang Sang Artis Jadi Depresi
Penulis | : | Rissa Indrasty |
Editor | : | Deshinta Nindya A |