3. Mie menagandung Maida
Maida adalah terigu yang digiling, halus dan dikelantang.
Maida sangat buruk bagi kesehatan kita, karena sangat diproses, kaya akan rasa, tapi tidak memiliki nutrisi apapun.
Mie maida juga sarat dengan bahan pengawet dan hanya berisi sumber kalori kosong.
4. Mie memiliki lemak jahat
Mie sarat dengan asam lemak jenuh, atau yang sering disebut trans lemak.
Tak hanya itu, mie juga mengandung minyak nabati, gula, sirup gula, penambah rasa, dan zat aditif lainnya yang tidak baik untuk kesehatanmu sama sekali.
(BACA : Mau Liburan Kamu Lebih Menyenangkan? Ikuti Cara Ini, Dijamin Ketagihan )
5. Mie mengandung MSG
Mie mengandung MSG atau monosodium glutamat.
Zat aditif makanan ini biasa digunakan untuk meningkatkan rasa pada makanan olahan.
Konsumsi MSG yang berlebih, menyebabkan kenaikan berat badan, tekanan darah meningkat, sakit kepala, dan mual.
4 Arti Mimpi Roti Gandum Bukan Hal Buruk, Pertanda Soal Kesejahteraan Hidup, Berbahagialah
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |