Dan sopir bus yang terlempar keluar bus pun selamat dari maut namun dengan luka di tubuhnya.
Kecelakaan tersebut juga menyebabkan kemacetan lalu lintas beberapa kilometer panjangnya.
Serta mengerahkan lebih dari 100 pekerja darurat untuk mengevakuasi para korban.
(*)
Penulis | : | Violina Angeline |
Editor | : | Violina Angeline |