Ramli mengatakan kalau orangtua seharusnya jangan risau mengenai sistem zonasi ini.
Seharusnya para wali murid bisa meminta anak-anaknya untuk siap menghadapi semua persoalan.
Termasuk persoalan sekolah di area tempat tinggalnya.
“Saya tegaskan tidak ada sekolah favorit. Sekolah tengah kota dan pinggiran ini sama saja," tegas Ramli.
(*)
5 Tips Sebelum Meninggalkan Anabul untuk Mudik Lebaran 2025, Liburan Tetap Nyaman Tanpa Kepikiran
Source | : | Kompas.com,Tribun Jatim |
Penulis | : | Angriawan Cahyo Pawenang |
Editor | : | Angriawan Cahyo Pawenang |