2. Bilas sampo sampai bersih
Selain itu, kita harus membilasnya dengan seksama.
Jangan sampai ada sisa sampo tertinggal di rambut.
Ubah mind set bahwa sampo membersihkan kotoran, karena pada kenyataannya, membilas dengan airlah yang membersihkan kotoran, bukan sampo.
3. Jangan memijat kulit kepala terlalu keras
Oscar Blandi dari lini produk perawatan rambut mengatakan, "Jangan gunakan kuku Anda atau pijat kulit kepala terlalu kasar".
(BACA: Kedua Pria Ini Berteman Selama 60 Tahun, Tanpa Tahu Mereka Sebenarnya Saudara Kandung)
4. Jangan menggosok rambut dengan handuk sampai kering.
Sebagai gantinya, tepuk tepuk dengan perlahan rambutmu dengan handuk.
Hal ini agar rambutmu cepat kering.
Setelah itu, biarkan rambut Anda kering secara alami.
Perlakukan rambutmu dengan lembut agar tidak mengalami kerusakan. (*)
5 Arti Mimpi Jadi Anggota KPPS Bukan Pertanda Buruk, Tenang Saja, Simak Penjelasannya
Penulis | : | Jeanne Pita |
Editor | : | Jeanne Pita |