Grid.ID – Diet adalah suatu kegiatan di mana seseorang berusaha untuk membentuk tubuh atau menurunkan berat badannya.
Diet juga banyak macamnya dan bisa menjadi pilihan yang menurut seseorang tepat untuknya.
Namun ada beberapa hal dalam diet yang justru bisa membuat tubuhmu makin melar.
(BACA: Biar Nggak Dicap Tua, Contek 3 Tips Padu Padan Busana yang Chic Saat Kenakan High Heels, Wajib Tahu! )
Loh kok bisa ya?
Memangnya apa aja tuh?
Berikut paparannya yang dilansir Grid.ID dari laman Healthista.
1. Otak berpikir bahwa perutmu lapar
Diet harus siap secara psikologis.
(BACA: Intip yuk! 4 Ciri Khas Gaya Fashion Keluarga Kerajaan Inggris, Salah Satunya Ratu Elizabeth II )
Merasa lapar saat masa-masa awal diet wajar terjadi dan hal ini memang menyiksa.
Kamu harus menahan perasaan itu atau kamu justru akan memakan banyak gula untuk menutupi rasa laparmu.
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Penulis | : | Jeanne Pita |
Editor | : | Jeanne Pita |