Untuk mengatasi rasa mual, kamu bisa mencoba untuk makan makanan dengan rasa asam atau mint.
Contohnya kamu bisa mencoba makan permen.
4. Minum soda
Terkadang kita perlu untuk terjaga selama perjalanan.
Obat anti mabuk umumnya bisa sebabkan mengantuk, karena itu untuk mengatasi rasa mual atau mabuk perjalanan kamu bisa mencoba untuk minum soda.
Selain menghilangkan rasa mual dan mencegah muntah, soda juga bisa mencegah kantuk.
Selamat mencoba!
(*)
Source | : | boldsky.com,popsugar.com |
Penulis | : | Pradipta R |
Editor | : | Pradipta R |