Grid.ID - Saat makanan tidak habis, biasanya kita akan memanaskan kembali untuk dimakan kembali.
Namun, kebiasaan memanasi makanan sisa di kompor atau microwave ternyata bisa menimbulkan efek negatif, lho!
Kamu harus memahami mana makanan yang boleh dan sebaiknya dihindari untuk dipanaskan kembali.
Baca Juga: Diseret Polisi, Raffi Ahmad Kena Razia Atas Kasus Narkoba Lagi
Dilansir dari Boldksy, makanan yang dimasak ulang akan cenderung kehilangan nilai nutrisinya, terutama makanan berprotein tinggi.
Penelitian menunjukkan bahwa memanaskan kembali makanan tertentu bisa berakibat fatal bagi kesehatan karena tidak semua makanan yang dipanaskan baik dikonsumsi.
Hal ini karena makanan bereaksi dengan bakteri saat mereka disimpan atau dipanaskan ulang.
Oleh karenanya, kita perlu mengetahui beberapa makanan berikut ini yang sebaiknya tidak boleh kita panas ulang.
1. Seledri
Seledri memiliki kandungan nitrat tinggi yang bisa menjadi racun jika dipanaskan lagi.
Nitrat berubah menjadi nitrit setelah dipanaskan kembali.
Berbalut Mini Dress Hitam dari Brand Mewah Asal Paris, Gaya Modis Raisa Andriana Banjir Pujian
Source | : | Boldsky,nova.grid.id |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |