3. Jangan mengunyah makanan dengan terburu-buru
Orang mengunyah makanan dengan pelan jarang terkena penyakit obesitas, penyakit jantung maupun resiko stres.
Seorang ahli jantung di Universitas Hiroshima mengungkapkan menguyah dengan perlahan merupakan salah satu cara untuk mencegah sindrom metabolik.
4. Jangan terlalu banyak mengonsumsi cemilan
Kalau kamu memiliki hobi ngemil, cobalah untuk mencari cemilan yang sehat.
(BACA : Ini Dia Tanda Bahwa Red Velvet dan EXO Masih Berduka Atas Meninggalnya Jonghyun )
Kamu bisa mengganti makanan cemilan kamu dengan buah-buahan yang lebih sehat. (*)
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |