Baca Juga: Boy William Bilang Dirinya Disebut Mirip Siwon, Begini Reaksi Syok Member Red Velvet
Kala itu, Siwom terlihat mengenakan kain pantai bercorak batik dengan topi hitam.
????????????♂️ pic.twitter.com/POesT7dbM2
— Siwon Choi (@siwonchoi) June 13, 2019
"Abang Siwon curi kain batik siapa itu?" komentar pemilik akun Twitter @Ellellyana.
"Siwon pon pakai kain batik di pantai lol," imbuh netizen akun @l_frhinn.
Baca Juga: Berhasil Kumpulkan Donasi Rp 17 Juta, Choi Siwon Dapat Penghargaan dari UNICEF
"Kain balinya dong kece unch unch," tulis pengguna akun @hayufit95.
Hingga kini, foto tersebut telah mengumpulkan seribu lebih komentar dan dibagikan lebih dari 8 ribu kali.
Tidak hanya foto di pantai, Siwon juga membagikan fotonya saat mengendarai sepeda motor.
Baca Juga: Kunjungi Universitas Standford, Siwon Super Junior Bagikan Wawasan Tentang K-Pop
Agar tidak diketahui di mana ia berada, bagian plat nomor motor yang ditungganginya diberi emoji kepala singa.
— Siwon Choi (@siwonchoi) June 12, 2019
Dia tampak santai dengan kaus hitam tanpa lengan dan kacamata saat menyelusuri sebuah jalan yang penuh dengan pepohonan.
Di foto tersebut, Siwon menuliskan kata, "Live It Up".
Kedatangan Siwon ke Bali ini sebelum ia menggelar konser bersama boyband-nya Super Junior di Jakarta.
Baca Juga: Gempa Palu, Siwon Super Junior Panjatkan Harapan Terbaiknya untuk Indonesia
Bertajuk Super Show 75, Super Junior akan menggelar konser pada 15 Juni 2019 mendatang di Indonesia Convention Exihibition, Serpong.
(*)
Keluarga Kim Sae Ron Sempat Tak setuju Putrinya Pacaran dengan Kim Soo Hyun, sang Aktor Berikan Alasan Ini
Source | : | |
Penulis | : | Grid Reporter |
Editor | : | Deshinta Nindya A |