Moms bisa pakai air hangat dan dimasukkan ke dalam water bag atau ke botol minuman dan di seka di sekitar perut.
Hal tersebut dapat membuat daerah perut hangat sehingga dapat sedikit mengurangi rasa sakit.
3. Memijat Dengan Essensial Oil
Terapi pijat menggunakan essensial oil di daerah perut dan punggung selama 20 menit dapat membantu mengurangi nyeri haid
Pemijatan dilakukan dengan halus agar tidak terjadi penekanan yang keras sehingga memicu kontraksi otot perut.
Baca Juga: Jarang Terekspos, Ini Foto Harleyava Princy Anak Ferry Maryadi yang cantik dan Punya Gaya Stylish
4. Menghindari beberapa jenis makanan
Saat haid, usahakan menghindari makanan yang mengandung lemak, alkohol, minuman yang mengandung kafein, dan juga makanan yang asin.
Mengurangi makanan tersebut dapat membantu meringankan nyeri saat haid.
Sebagai gantinya, Moms dapat membuat teh jahe atau mint untuk menenangkan atau bisa juga menggunakan air lemon yang hangat. (*)
Artikel ini telah tayang di Nakita.grid.id dengan judul Cukup Lima Menit, Cara Ini Bisa Atasi Nyeri Haid Secara Alami
Dijodoh-jodohin dengan Sarwendah, Boy William Akhirnya Angkat Bicara Soal Hubungan Keduanya: Kita Mah...
Source | : | nakita |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |