Namun, sebagaimana dimuat dalam pemberitaan Kompas.com, Farhat Abbas meminta agar kliennya menunggu terlebih dahulu.
"Harusnya malam ini dilaporkan.
"Tetapi saya bilang, tunggu dulu nih, kita mau lihat mereka ngomong apa lagi.
Baca Juga: Gandeng Farhat Abbas, Rey Utami dan Pablo Benua Berniat Lawan Fairuz A Rafiq dan Hotman Paris
"Biar paling mereka punya lidah, kan, gatal kan itu, kan, menyampaikan kata-kata yang menjuruskan mereka.
"Jadi saya pending dulu sementara, tunggu meeka punya komentar-komentar lagi begitu," kata Farhat Abbas di hadapan media.
Sebagaimana kita tahu, Farhat Abbas termasuk dalam jajaran pengacara kontroversial yang kerap menuai sensasi.
Baca Juga: Hotman Paris Minta Pihak Polisi Selidiki Video Tawa Rey Utami dan Pablo Benua
Baru juga sehari ditunjuk jadi kuasa hukum Rey Utami dan Pablo Benua, Farhat Abbas diketahui sudah mengeluarkan statement yang mengundang kontroversi.
Meski tak menyebut siapa sosok yang dibicarakan, Farhat Abbas menuai kecaman ketika membahas soal ikan asin di Instagramnya.
Pertama, Farhat Abbas menyinggung soal berlian dan ikan asin.
Innalillahi, Raffi Ahmad Tumbang saat Ramadhan, Bagaimana Kondisi Suami Nagita Slavina sekarang?
Source | : | Kompas.com,Instagram,Grid.ID |
Penulis | : | Andika Thaselia |
Editor | : | Andika Thaselia |