Selanjutnya Amora juga sempat terlihat tampil cantik dan menggemaskan memakai sepatu flat shoes berwarna hitam yang diketahui merupakan koleksi Charlotte Olympia Incy Kitty Flats .
Diketahui dari web charlotteolympia.com, sepatu bergambar wajah kucing itu dibanderol dengan harga 3,8 juta rupiah.
Baca Juga: Terungkap, Ternyata ini Menu Makanan Para Anggota Kerajaan Inggris yang Diungkap Koki Kerajaan
5. Koleksi Sepatu Amora Lemos Anak Krisdayanti - Gucci Toddler Metallic Ballet Flat
Seperti yang terlihat, Amora tampak begitu menggemaskan mengenakan dress bertema Tsum-Tsum yang dipadukan dengan pemakaian sepatu flatshoes koleksi Gucci Toddler Metallic Ballet Flat.
Nah, menurut penelusuran Grid.ID dari web gucci.com, sepatu model marry jane itu dibanderol dengan harga 4,2 juta rupiah.
Wah, enggak heran deh meskipun masih kecil gaya Amora Lemos tak kalah hits dari sang mama!(*)
Artikel ini telah tayang di Stylo.ID dengan judul Lihat Deretan Koleksi Sepatu Mewah Amora Lemos Anak Krisdayanti
5 Tips Mudik Naik Bus Bareng Toddler Agar Tak Mudah Rewel, Pilih Kursi di Bagian Ini
Source | : | Stylo.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |