Dinas Kesehatan Provinsi Shanxi turut mengucapkan bela sungkawa kepada pihak keluarga terkait meninggalnya nenek Kang Jinlian.
Mereka mengatakan tidak akan menoleransi sikap dokter yang tidak etis dalam penanganan kasus nenek Kang Jinlian.
Oleh karena itu, Dinas Kesehatan Shanxi akan segera melakukan investigasi penuh dokter yang bertanggung jawab memeriksa nenek Kang Jinlian.
Pihak dinas kesehatan pun berjanji akan segera mengumumkan hasil investigasi mereka ke publik.
Pihak Rumah Sakit Wenshui County People's Hospital tak memberikan komentar apa-apa mengenai kasus meninggalnya nenek Kang Jinlian. (*)
Source | : | South China Morning Post |
Penulis | : | Agil Hari Santoso |
Editor | : | Agil Hari Santoso |