Melansir laman Dream Astro Meanings, ahli psikologi nyatanya beranggapan lain soal arti mimpi diculik orang.
Bukan soal masalah rumah tangga, mimpi diculik orang lebih berkaitan dengan kondisi tertekan yang sedang dialami orang tersebut.
Orang yang mendapat mimpi diculik, biasanya sedang dalam kondisi takut atau frustasi terhadap sesuatu.
Baca Juga: Arti Mimpi Rambut Rontok, Tanda Akan Ketiban Sial, Masa sih?
Bahkan, dalam kasus yang cukup ekstrem, orang ini merasa terancam dan takut pada seseorang.
Hal ini membuat tidurnya terganggu hingga merasa tengah diculik oleh orang tersebut.
Selain itu, ada juga yang beranggapan arti mimpi diculik adalah ketakutan kehilangan kebebasan.
5 Arti Mimpi Melihat Sepasang Merpati, Benarkah Tanda Jodoh Sudah Dekat? Simak Penjelasannya
Source | : | Dream Astro Meanings |
Penulis | : | Linda Fitria |
Editor | : | Linda Fitria |